Jumat, 08 April 2011

Logo UB


Makna yang terkandung di dalam logo tersebut, kalimat “Join UB be the Best” merupakan moto Universitas Brawijaya yang berupaya menjadi yang terbaik. Berikut ini adalah makna lain yang terkandung di dalam logo UB: - Tulisan “UB” dalam bulatan menggambarkan keberadaan Universitas Brawijaya selalu dinamis dalam masyarakat dunia.
- Sayap berjumlah 3 buah mengelilingi bulatan bola dunia, menunjukkan tiga pilar Tridharma Perguruan Tinggi (pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat) yang bertaraf internasional.
- Warna emas pada huruf dan gambar mengandung arti kebijaksanaan dan kejayaan.
- Warna biru sebagai latar belakang menggambarkan bahwa Universitas Brawijaya bersifat universal.
- Bingkai (frame) berbentuk bujur sangkar (seimbang pada semua sisi) memberi arti berkeadilan (fairness).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar